Outer model kimono bisa digunakan untuk mix and match baju muslim yang Bunda miliki. Seperti contohnya outer kimono berwarna biru muda ini dikombinasikan dengan baju dan celana berwarna putih. Untuk hijabnya, gunakan pashmina untuk mendapatkan kesan yang tidak terlalu formal dan tetap kasual.
.